Chip passing ini jarang dilakukan oleh pemain.
Tapi bisa sangat berguna dalam situasi tertentu.
Misalnya saat kiper berada agak jauh dari
gawangnya. Maka tendangan chip ini bisa dilakukan
untuk mengarahkan bola ke gawang, lewat atas
kepala kiper.
Kiper sehebat Peter Schemeichel pun pernah
dipermalukan oleh tendangan jenis ini.
Pada Piala Eropa 1996, salah satu gol kroasia
ke gawang Scemeichel juga dilakuakan dengan
tendangan chip.
Untuk melakukan tendang chip, kaki yang
digunakan sebelah depan. Sedangkan bola yang
ditendang sebelah bawah. Bola langsung diangkat ke atas
saat berada di atas telapak kaki.
Rabu, 20 Oktober 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar