Rangkum materi energi panas untuk kelas 4 SD.
Sumber energi panas : Matahari, api, listrik dan gesekan.
Energi panas dapat berpindah melalui:
- konduksi : perpindahan panas secara hantaran melalui benda padat atau logam
- konveksi : perpindahan panas secara aliran melalui udara atau air.
- radiasi : perpindahan panas cera langsung tanpa perantara.
Syarat timbulnya api:
- Oksigen
- Panas
- Bahan bakar
Isolator adalah benda yang sulit menghantarkan panas.
semoga bermanfaat
0 komentar:
Posting Komentar